Hallo sobat kicau mania, kali ini saya akan berbagi suara masteran burung cendet gacor berbentuk file mp3 yang bagus dan unik.
Oiya sebelumnya saya sudah membahas jenis dan cara membedakan kelamin burung cendet secara lengkap, sobat bisa membacanya melalui link warna biru.
Download Masteran Burung Cendet Nembak Full Isian
Silahkan pilih suara masteran paling cocok untuk burung peliharaan kamu.
Suara Cendet Asli Mp3
Suara cendet asli di alam untuk pemikat agar pentetmu makin gacor | Download
Pentet Gacor Isian Suara Master Mp3
Masteran cendet isian gereja tarung | Download
Suara cendet ngeroll untuk trotol full isian | Download
Cendet gacor isian prenjak, cililin, tengkek, sogon dll | Download
Suara Burung Cendet Isian Kuntilanak Nembak Joss
Di bawah ini adalah suara mp3 burung cendet nembak isian kuntilanak.
Variasi 1 | Download
Variasi 2 | Download
Variasi 3 | Download
Suara Cendet Gacor Masteran Durasi Panjang
Masteran cendet full isian pleci, lovebird, anis merah, kacer, jalak, kenari, sogon, dll. Download
Masteran cndet full isian tembakan suara cililin, cucak jenggot, totor, kolibri, pentet asli jernih. Download
Inilah Suara Masteran Cendet Paling Populer
Untuk mendapatkan kicauan mewah pada burung cendet tentu saja dibutuhkan perawatan yang baik.
Tak hanya itu, pemberian masteran juga penting dilakukan secara rutin agar burung kamu mampu menirukan berbagai macam suara.
Perlu diketahui bahwa si cendet ini pintar dalam menirukan suara burung lain bahkan bisa menirukan bebek, ayam, dan kucing.
Adapun untuk suara masteran cendet paling populer saat ini adalah:
1. Cililin
Mayoritas pecinta burung kicau pastinya sangat mendambakan burungnya mempunyai isian cililin dengan suara khasnya yang nembak-nembak.
2. Kuntilanak
Suara masteran kuntilanak baru-baru ini sangat digemari, karena memang terdengar unik dan menakutkan. Apalagi jika dikombinasi dengan cililin beuh tambah mantab boss.
3. Lampiran
Masteran lampiran disukai karena mempunyai khas suara kasar dan tembus jika si cendet membawakan dengan baik.
4. Tengkek Buto
Suara asli tengkek buto juga hampir digemari oleh setiap pemilik burung kicau, karena ia mempunyai suara tembakan rapat bahkan mirip seperti suara mesin jahit.
5. Sogok Ontong
Kombinasi suara sogok otong juga mantab, karena terdapat ciri khas suara yang ngerol panjang.
6. Cucak Jenggot
Cucak jenggot mempunyai ciri khas suara yang kasar dan sangat cocok dipadukan dengan suara cililin.
Untuk mendapatkan suara sangat kasar kamu bisa menggunakan si penjantan, jika ingin mendapatkan suara ngesrek dan ngetik, gunakan si betina.
7. Lovebird
Lovebird mempunyai suara khas yaitu suara ngetik dan ngekeknya yang tak diragukan lagi.
8. Gabusan
Maksud dari masteran gabusan adalah suara yang dihasilkan dari pergesekan antara gabus dan kaca.
Suara ini akan sangat bagus jika dikombinasi dengan suara burung greja.
9. Gereja
Pastinya pecinta kicau mania sudah pada tau, masteran greja biasanya digunakan untuk mencetak suara burung cendet di awal.
10. Kolibri
Burung kolibri memiliki suara nembak, tapi suara tersebut biasanya dibawakan secara ngerol. Alhasil suara yang didapatkan menjadi tembakan panjang.
Itulah kumpulan mp3 dan masteran burung cendet paling populer, sampai jumpa di artikel selanjutnya.
Submit di kolom komentar jika ada kekeliruan dan pertanyaan, kirim ke formulir kontak jika ada yang ingin ditambahkan.